Video Online

Logo Design Mastery

Logo adalah aspek visual krusial untuk sebuah bisnis karena mencerminkan identitas, nilai, dan keunikan sebuah perusahaan. Dalam kelas ini, kamu akan belajar langkah aplikatif, teknik, dan tips dalam mendesain logo yang relevan dengan kebutuhan setiap brand dari industri bisnis yang berbeda-beda.

In-house Training
Metode

Self-Guided Learning

Disertifikasi oleh

Kuncie

Pelaksanaan

Kapan Saja

Rp 129.000

Belum termasuk pajak
Beli

Solusi

Yang Akan Kamu Pelajari:

  1. Pentingnya logo dalam bisnis sebagai representasi brand

  2. Fungsi utama logo dalam memperkenalkan dan mengidentifikasi bisnis

  3. Pengaruh logo terhadap persepsi publik terhadap sebuah brand

  4. Proses pembuatan logo yang efektif dan tidak asal-asalan

  5. Peran logo dalam menunjukkan kualitas, segmentasi pasar, dan karakter perusahaan

Kelas Ini Cocok Untuk:

  • Desainer pemula yang ingin belajar tentang desain logo.

  • Desainer yang ingin mendalami lebih lanjut tentang pembuatan logo.

  • Pengusaha kecil/UMKM yang ingin memahami pentingnya logo untuk bisnis mereka.

  • Individu yang ingin membangun personal branding melalui desain logo.

  • Siapa saja yang tertarik untuk mengeksplorasi peluang di dunia desain logo.

Benefit

Yang akan kamu dapatkan:

🎬 Video Pembelajaran Terkini

💻 Akses lifetime untuk seluruh materi pembelajaran

📜 Sertifikat


Mentor

Mentor Image

Khoiril Amri

Digital Graphic Designer at Tribun Group


Materi Kelas

  • File/Asset Kelas
    0:35

  • Perkenalan Kelas
    3:46

  • Pengenalan , Jenis-jenis, Fungsi Logo dan Syarat-syarat Logo yang Baik
    11:48
  • Mengenal Warna, Tipografi, dan Alasan Logo Bisa Mahal atau Murah
    9:04
  • Psikologi Warna
    8:04
  • Anatomi Logo
    1:35

  • Bedah Logo Firma Hukum & Aplikasi Android
    8:43

  • Creative Brief Riset
    10:14
  • Riset, Brainstorming, Sketch
    3:49
  • Membuat Desain Logo
    17:20
  • Membuat Brand Guidelines
    21:43
  • Hasil dan Review Brand Guidelines
    4:21

  • Bedah Creative Brief & Invoice
    11:07
  • Riset Menggunakan Google Images
    5:49
  • Masalah & Solusi
    4:11
  • Proses Sketsa di Kertas
    7:44
  • Mengumpulkan Bahan untuk Moodboard
    5:34
  • Proses Eksplorasi di Adobe Illustrator
    7:40
  • Mempersiapkan Presentasi ke Klien
    12:09
  • Revisi & Presentasi Final
    4:36

  • File yang Dipersiapkan untuk Klien
    12:09

  • Logo Animasi
    7:59
  • Website Inspirasi Desain Logo
    7:03

  • Cara Mudah Mencocokan Font
    6:04
  • Website Bacaan Penambah Inspirasi dan Wawasan
    3:16
  • Situs Download Fonts dan Memahami Lisensinya
    12:08

  • Dokumen: Final Project - Logo Design Mastery
    0:00