Qualitative UX Research Power Ups
Riset kualitatif merupakan metode fundamental dalam UX research. Tanpa memahaminya, seorang UX Researcher akan kesulitan memahami dan menyusun user experience yang optimal pada produk bisnis. Tambah pengetahuan dan asah skill riset kualitatif dengan belajar bersama mentor berpengalaman di kelas ini!
Metode
Self-Guided Learning
Disertifikasi oleh
Kuncie
Pelaksanaan
Kapan Saja
Rp 129.000
Belum termasuk pajakSolusi
Yang akan kamu pelajari:
-
Dasar-dasar riset kualitatif
-
Memahi metode kualitatif dalam UX research
-
Tahapan dalam melakukan riset langsung dan tidak langsung
-
Menganalisa data riset kualitatif
-
Tips & trik dalam mencari insight dan visualisasi data
-
Menyusun report riset kualitatif
Kelas ini cocok untuk:
-
Freelancer
-
Fresh Graduate & Mahasiswa
-
Junior UX Researcher
Benefit
Yang kamu dapatkan dari kelas ini:
🎬 3 jam 17 menit video pembelajaran terkini
💻 Lifetime accses untuk seluruh materi pembelajaran
📜 Sertifikat
Mentor
Ananda Nadya
UX Researcher Lead at Tech Company
Materi Kelas
-
Materi Pendukung Kelas (Slide Presentasi/ eBook/ PDF)0:00
-
Mengenali Riset Kualitatif7:46
-
Kapan Riset Kualitatif Dibutuhkan9:13
-
Metode Kualitatif Dalam UX Research - Part 116:00
-
Metode Kualitatif Dalam UX Research - Part 219:37
-
Pro Kontra Metode Kualitatif13:52
-
Membuat Research Plan - Part 111:18
-
Membuat Research Plan - Part 216:40
-
Rekruitmen Partisipan12:01
-
Tahap Pelaksanaan Riset Langsung9:37
-
Tahap Pelaksanaan Riset Tidak Langsung11:19
-
Sumber Analisa Data7:06
-
Cara Menganalisa Data7:49
-
Tips & Trick Dalam Mencari Insight6:27
-
Menyusun Report Kualitatif15:49
-
Komponen Dalam Report Kualitatif - Part 19:02
-
Komponen Dalam Report Kualitatif - Part 212:37
-
Tips Dalam Visualisasi Report7:07
-
Final Challenge3:29